Rabu, 03 Agustus 2011

6 Ponsel Baru masuk ke Indonesia, ChaCha dan Galaxy S II siap bersaing

Jelang bulan Suci Ramadhan, sang vendor merilis ponsel-ponsel mereka ke pasar tanah air. Mulai dari kelas bawah hingga kelas atas dengan jumlah 6 ponsel terbaru saat ini.

Di mulai dari Nokia C2-00 yang merupakan ponsel Dual-SIM dan Nokia C2-03 yang juga merupakan ponsel Dual-SIM seperti C2-00. Lalu, Sony Ericsson TXT Pro, si ponsel Chatting dilengkapi QWERTY Keyboard geser dan Sony Ericsson W8 si jago musik dengan sistem operasi Android.

Berikutnya adalah ponsel QWERTY Facebook yakni HTC ChaCha yang diyakini akan mampu merebut pasar dan memikat banyak orang dengan ponsel ini. Selanjutnya dan yang terakhir, Samsung Galaxy S II yang merupakan ponsel super yang menjadi andalan Samsung dalam menyaingi ponsel super lainnya.

BERIKUT DAFTAR 5 PONSEL BARU DAN HARGANYA:
PONSELHARGA
SAMSUNG GALAXY S II
Samsung Galaxy S II
Rp 5.500.000,-
HTC CHACHA
HTC ChaCha
Rp 3.000.000,-
SONY ERICSSON W8
Sony Ericsson W8
Rp 1.625.000,-
SONY ERICSSON TXT PRO
Sony Ericsson TXT Pro
Rp 1.225.000,-
NOKIA C2-03
Nokia C2-03
Rp 899.000,-
NOKIA C2-00
Nokia C2-00
Rp 575.000,-
HARGA DAPAT BERUBAH KAPANPUN TANPA PEMBERITAHUAN DARI PIHAK BERSANGKUTAN

Related Post:

2 komentar:

Cak Agus mengatakan...

Txt Pro harganya murah banget gan, tapi sayang belum multitasking..
Walaupun begitu, hp ini kayaknya lebih lengkap dibanding C3Txt Pro harganya murah banget gan, tapi sayang belum multitasking..
Walaupun begitu, hp ini kayaknya lebih lengkap dibanding C3

Amiran mengatakan...

ya, res kamera txt pro agak besar di bnding C3.

Posting Komentar

Silakan Beri Komentar Anda Di Bawah Ini